Home » » Cara Mengetahui IP Di Windows 8

Cara Mengetahui IP Di Windows 8

Written By Unknown on Saturday, January 4, 2014 | 11:49 PM

Infokancara - ketika komputer anda konek ke suatu network , maka anda akan mendapatkan IP address . ada 2 cara melalu command ( DOS ) atau masuk ke menu network conenction

cara untuk mengetahui IP address atau alamat IP di Windows 8 melalui icon network connection yang ada di sudut kanan bawah (Icon berbeda antara koneksi lewat wifi, kabel dan modem)

- Klik kanan pada Icon network, kemudian pilih/klik Open Network and Sharing Center
-
Klik pada koneksi yang sedang terhubung
- Klik pada Details
Pada jendela ini akan tampil IP Address yang ada pada komputer yang ingin kita ketahui.
liat di ip v4 address ya

Share this article :

0 comments:

Post a Comment

 
Support : Install Ulang Windows 7 | Cara Ubah Setting Bios Ke CDROM | Tutorial
Copyright © 2013. Infokancara - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger